Tips Menghapus Seluruh File pada Flashdisk
Saya memiliki sedikit tips yang mungkin bermanfaat bagi anda, mungkin tips-tips ini sudah lawas+kuno, tak ada salahnya kan di coba. Berikut langkah-langkahnya :
- Masukkan flashdisk anda pada USB
- Lakukan backup pada file-file penting
- Klik kanan pada flashdisk anda dan pilih Format, lalu set sebagai berikut :
-
- Capacity : Pilih memori penuh pada flashdisk anda
- File System : Bisa anda lihat dibagian “file system” pada “properties” (klik kanan -> properties), bisasanya FAT
- Allocation unit size : Pilih default aja
- Volume Label : Tulis nama flashdisk anda
- Format option : gak usah diisi juga gpp
- Klik start, lalu jika ada tulisan “WARNING” klik yes
- Tunggu beberapa saat hingga proses penghapusan selesai semua, lama tidaknya proses penghapusan tergantung banyak tidaknya file dalam flashdisk tersebut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Maturnuwon...